Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa

    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa

    JEMBER - Dalam rangka meningkatkan kebersihan lingkungan dan menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke 79, warga kerja bakti dengan sasaran pembersihan kiri kanan jalan desa.

    Demikian halnya warga desa Mayang Kecamatan Mayang Kabupaten Jember yang melaksanakan kerja bakti disepanjang jalan Dusun Krajan, dihadiri oleh Babinsa Serda M Sholeh bersama 37 orang warga.

    Danramil 0824/08 Mayang Kapten Arm Ridwan Sagala dalam wawancaranya pada Selasa 30/07/2024 membenarkan adanya kegiatan kerja bakti oleh Babinsa bersama warga tersebut, keberadaan Babinsa tentunya dalam memotivasi dan menyemangati kegotongroyongan warga, yang harus selalu terpelihara.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya, sangat bangga dengan semangat warga dalam menyambut HUT RI Ke 79, hal ini sebagai  wujud tebalnya rasa cinta tanah air, hal ini yang patut kita dukung bersama. Jelasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dukung Peningkatan Produksi Pertanian, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0824/08 Mayang Hadiri Penyuluhan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan Pengiriman Logistik Pilkada Ke PPK
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Pendampingan Pertanian Bantu Pengairan Irigasi Pompanisasi Lahan Petani 
    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Pembina Upacara di SDN 03 Mayang, Ajak Siswa Rajin  Belajar Sebagai Bagian Cinta Tanah Air
    Dukung Peningkatan Produksi Pertanian, Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Bantu Pengairan Irigasi Lahan Petani  Dengan Pompanisasi
    Cegah Serangan DBD Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Lakukan PSN bersama Posyandu
    Penguatan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Pendampingan Pengolahan Lahan Pertanian
    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Pendampingan Pertanian Bantu Pengairan Irigasi Pompanisasi Lahan Petani 
    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Pembina Upacara di SDN 03 Mayang, Ajak Siswa Rajin  Belajar Sebagai Bagian Cinta Tanah Air
    Dukung Peningkatan Produksi Pertanian, Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Bantu Pengairan Irigasi Lahan Petani  Dengan Pompanisasi
    Cegah Serangan DBD Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Lakukan PSN bersama Posyandu
    Penguatan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Pendampingan Pengolahan Lahan Pertanian
    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Hadiri Bimtek Pengawas TPS, Wujudkan Pemilu Damai dan Demokratis
    Antisipasi Lonjakan Covid-19, Babinsa Koramil Mayang Ikut Ajak Warga Sekalian Vaksin Saat Ambil  BLT
    Hadiri Mini Lokakarya Eksternal UPTD Puskesmas, Danramil 0824/08 Mayang Ajak Semua Pihak Lebih Fokus Tangani Stunting
    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Bersama Tiga Pilar Desa dan Warga   Kerja Bakti Bersihkan Kiri Kanan Jalan
    Terima Mahasiswa KKN, Danramil 0824/08 Ajak Mahasiswa Beradaptasi dan Berkolaborasi

    Ikuti Kami